Uji Coba Tanam Bawang Merah Asal Brebes Di 3 Lokasi, Hampang Peroleh Hasil Yang Tertinggi

Selasa, 6 Juli 2021 - 11:50 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KOTABARU, Metrokalsel.co.id – Dinas Pertanian Kotabaru telah melaksanakan Uji Coba penanaman Bawang Merah yang berasal dari Kualitas Berebes.

Penanaman itu dilaksanakan ditoga titik yakni Pulau Laut Utara. pulau Laut Selatan dan Kecamatan Hampang. Bantuan bibit itu bersumber dari APBD 1 Provinsi Kalimantan Selatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Dinas Pertanian Kotabaru melaui Kabid Petanian Tanaman Pangan Holtikultura, Suzana, Selasa (6/7/2021), Mengatakan dari tiga lokasi tersebut yang paling tinggi hasil produksinya ada di kecamatan Hampang. Untuk 2 kecamatan hasil lebih rendah. Disamping karena  struktur tanah dan tanah yang masih belum sesuai, kondisi iklim  yang terlalu basah pada saat penanaman juga sangat berpengaruh. Terutama serangan hama penyakit saat musim penghujan,” uapnya .

” Yang bisa beradaptasi hanya di Hampang , yang dilakukan oleh kelompok Tani Abdi Tani Barokah, dengan menanam seluas tanah setengah hektare . Kondisi tanahnya sangat bagus dan subur, dibantu dengan pupuk, obat- obatan hama dan lainya,” katanya

Menanam bawang ini. Musuhnya adalah serangan  hama dan penyakit, sehingga harus serius melakukan penanganan.

” Kami akan selalu melakukan pendampingan kepada kelompok tani tersebut dan memberikan arahan agar pelaksanaan penanamannya pada hasil nantinya panen bawang merahnya bisa menjadi lebih bagus dan berkualitas, ” katanya.

Dari hasil luas tanam 1/2 ha dihasilkan produksi 2 ton umbi basah bawang merah. Untuk tahap pemula hasil ini sudah cukup lumayan. Apalagi bila dibarengi dengan keseriusan petani dalam teknik  budidaya dan pengendalian hama penyakitnya. Tentu hasil akan lebih memuaskan

” Alhamdullilah kemudian bawang yang sudah dipanen , kita bantu pasarkan di pasar tani dan terjual habis dan ini sangat membantu sekali untuk petani bawang itu sendiri,” pungkasnya.(mka/ebt)

 

Berita Terkait

Sekjen KNPI Kalsel Dukung Soeharto Dapat Gelar Pahlawan Nasional
Pemkab Kotabaru Sambut Kunjungan Pangdam XXII/Tambun Bungai
Sekda Kotabaru Melantik Pejabat Fungsional, Dorong ASN Lebih Profesional dan Inovatif
Diskoperindag Kotabaru Menggelar Sosialisasi Keamanan Ketertiban Lingkup Pasar Kemakmuran
Pastikan Program Berjalan Dengan Baik, Bupati Sambangi Dinas Pendidikan dan Kebudayaan serta PUPR
Pemkab Kotabaru Hadiri Peresmian Kantor Baru BSI, Wujud Komitmen Hadirkan Layanan Keuangan Berkeadilan
Ketua DPRD Kotabaru Monitoring Langsung Ajang Porprov Ke XXII Di Kabupaten Tanah Laut
Jalin Silaturahmi, Pemkab Kotabaru Gelar Laga Persahabatan dengan Dewan Pengurus KORPRI Balangan

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 19:20 WITA

Sekjen KNPI Kalsel Dukung Soeharto Dapat Gelar Pahlawan Nasional

Kamis, 6 November 2025 - 12:00 WITA

Pemkab Kotabaru Sambut Kunjungan Pangdam XXII/Tambun Bungai

Rabu, 5 November 2025 - 19:13 WITA

Sekda Kotabaru Melantik Pejabat Fungsional, Dorong ASN Lebih Profesional dan Inovatif

Rabu, 5 November 2025 - 14:09 WITA

Diskoperindag Kotabaru Menggelar Sosialisasi Keamanan Ketertiban Lingkup Pasar Kemakmuran

Senin, 3 November 2025 - 21:51 WITA

Pastikan Program Berjalan Dengan Baik, Bupati Sambangi Dinas Pendidikan dan Kebudayaan serta PUPR

Senin, 3 November 2025 - 21:49 WITA

Pemkab Kotabaru Hadiri Peresmian Kantor Baru BSI, Wujud Komitmen Hadirkan Layanan Keuangan Berkeadilan

Minggu, 2 November 2025 - 18:25 WITA

Ketua DPRD Kotabaru Monitoring Langsung Ajang Porprov Ke XXII Di Kabupaten Tanah Laut

Minggu, 2 November 2025 - 18:13 WITA

Jalin Silaturahmi, Pemkab Kotabaru Gelar Laga Persahabatan dengan Dewan Pengurus KORPRI Balangan

Berita Terbaru

Kotabaru

Pemkab Kotabaru Sambut Kunjungan Pangdam XXII/Tambun Bungai

Kamis, 6 Nov 2025 - 12:00 WITA