Satu Pekan Pencarian Korban Longsor Batubara Manual, Pencarian Dihentikan

Minggu, 31 Januari 2021 - 18:44 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATULICIN, Metrokalsel.co.id – Peristiwa yang terjadi pada Minggu (24/1/2021) sekitar pukul 14.30 wita, itu membuat 22 pekerja tambang, terperangkap dalam terowongan tambang batubara KM 33 Kecamatan Mentewe Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu).

12 orang pekerja berhasil keluar dengan selamat, dan 9 orang ditemukan dalam keadaan meninggal dunia karena sudah beberapa hari terperangkap. Sementara 1 orang lagi, hingga saat ini belum ditemukan.

Tim gabungan evakuasi dari Basarnas, Kodim 1022 Tanbu, Polres Tanbu, BPBD, Brimob, tim Rescue Jhonlin, Arutmin site Batulicin, Tagana dan relawan lainnya serta masyarakat, melakukan pencarian hingga Sabtu (30/1/2021) kemarin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun, tim belum bisa menemukan 1 korban yang tersisa. Lumpur yang begitu tebal dan lorong-lorong periksa, belum juga membuah kan hasil.

Baca Juga : Satu Korban Diterowongan Batubara Manual Mentewe, Kembali Ditemukan

Hingga akhirnya, tim gabungan Evakuasi menghentikan evakuasi korban longsor batubara manual di KM 33 tersebut.

Kepala BPBD Tanbu melalui Kabid Kesiapsiagaan, Abdul Rahim, Minggu (31/1/2021) mengatakan hingga satu pekan pencarian, satu korban lagi tak kunjung ditemukan.

” Tersisa 1 orang lagi. Namun hingga hari ke 7 ini, kami juga belum menemukan. Sehingga di hari ke 8 ini, tim memutuskan untuk menghentikan pencarian,” katanya Rahim.

Keputusan itu dilakukan melihat cuaca yang masih belum mendukung dan lokasi yang masih ekstrim terkait longsoran yang terjadi.

” Jadi banyak pertimbangannya terkait keselamatan dan SOPnya. Namun sebelum mengambil putusan itu, pihak keluarga juga dilibatkan dan pihak kelurga juga sudah tidak keberatan,” katanya. (Mka01)

Berita Terkait

Kolaborasi Rumah Pena BerAksi dan Arutmin Batulicin, Hadirkan Trainer ESQ Denny Kurniawan Tekan Stunting
Satresnarkoba Polres Kotabaru Menangkap Seorang Pria Pengedar Sabu di Gunung Ulin
Bapenda Kotabaru Mengelar Aksi Panutan Gebyar PBB-P2
Dinas Perikanan Kotabaru Serahkan Bantuan Hibah Alat Tangkap Ikan Ramah Lingkungan
Diskoperindag Kotabaru Kembali Sosialisasikan Perlindungan Hukum Bagi Pengguna Usaha Mikro
Diskoperindag Kotabaru Melaksanakan Operasi Pasar Murah Di Desa Hilir Muara
Keberadaan Taman Median Jalan, Bakal Percantik Wajah Perkantoran Pemerintahan Tanah Bumbu
Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu Maksimalkan Pemanfaatan Aset untuk Penataan Median Jalan

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 09:47 WITA

Kolaborasi Rumah Pena BerAksi dan Arutmin Batulicin, Hadirkan Trainer ESQ Denny Kurniawan Tekan Stunting

Selasa, 25 November 2025 - 20:15 WITA

Satresnarkoba Polres Kotabaru Menangkap Seorang Pria Pengedar Sabu di Gunung Ulin

Selasa, 25 November 2025 - 20:05 WITA

Bapenda Kotabaru Mengelar Aksi Panutan Gebyar PBB-P2

Selasa, 25 November 2025 - 20:00 WITA

Dinas Perikanan Kotabaru Serahkan Bantuan Hibah Alat Tangkap Ikan Ramah Lingkungan

Selasa, 25 November 2025 - 16:45 WITA

Diskoperindag Kotabaru Kembali Sosialisasikan Perlindungan Hukum Bagi Pengguna Usaha Mikro

Selasa, 25 November 2025 - 11:27 WITA

Keberadaan Taman Median Jalan, Bakal Percantik Wajah Perkantoran Pemerintahan Tanah Bumbu

Selasa, 25 November 2025 - 10:55 WITA

Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu Maksimalkan Pemanfaatan Aset untuk Penataan Median Jalan

Selasa, 25 November 2025 - 09:01 WITA

Tanah Bumbu Raih Apresiasi dari B-Universe atas Inovasi Layanan Publik Kategori Pemerintah

Berita Terbaru

Kotabaru

Bapenda Kotabaru Mengelar Aksi Panutan Gebyar PBB-P2

Selasa, 25 Nov 2025 - 20:05 WITA