Pemerintah Desa Baharu Utara Gelar Musrenbangdes Penetapan RKP 2026 dan DU RKP 2027

Kamis, 23 Oktober 2025 - 12:29 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto Bersama pada Musrenbang Desa Baharu Utara Kabupaten Kotabaru

Foto Bersama pada Musrenbang Desa Baharu Utara Kabupaten Kotabaru

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Pemerintah Desa Baharu Utara, Kecamatan Pulaulaut Sigam, Kabupaten Kotabaru bersama badan perwakilan desa (BPD) menggelar musyawarah perencanaan pembangunan desa (Musrenbangdes) terkait penetapan rancangan kerja pemerintah (RKP) desa tahun anggaran tahun 2026 dan penetapan daftar usulan (DU) RKP desa tahun anggaran tahun 2027.

Pada musyawarah tersebut dihadiri Perwakilan Kecamatan Pulaulaut Sigam, pendamping desa, Kepala desa baharu utara, ketua BPD, Kadus, ketua RT dan tokoh masyarakat dan para aparat desa lainnya, di kantor Desa Baharu utara, Kamis (23/10/2025).

Kemudian setelah usai musyawarah tersebut dilanjutkan penandatanganan berita acara oleh Kades, Pendamping desa, BPD dan aparat desa lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua BPD didampingi Kepala Desa Baharu Utara Zamzane mengatakan, menggelar musrenbangdes
dengan tujuan menyampaikan aspirasi untuk memajukan pembangunan di desa baharu utara.

Ada berapa item yang disampaikan yaitu termasuk pembangunan baik itu mengenai jalan paping, gorong-gorong dan juga sumur bor ini sangat diperlukan sekali oleh masyarakat di desanya.

” Mudah-mudahan saya selaku kades baharu utara menjalankan amanat tugas dan mandat bekerja sama dengan BPD serta aparat desa lainnya yang selalu mensuport mendukung serta memberikan masukan masukan kepada kami untuk pembangunan didesa baharu utara selalu maju bersama kotabaru hebat,” ujarnya. (ebt)

Berita Terkait

Kunjungan Dankodareal XIII Di Lanal Kotabaru Disambut Dengan Yel Yel Prajurit
Dinas Perikanan Kotabaru Bersama DKP Provinsi Kalsel, Sosialisasikan Alat Tangkap JHD
Dorong Ekonomi Kreatif, Pemkab Kotabaru Gelar Festival Akrab 2025
DPD Golkar Kotabaru, Peringati HUT Golkar Ke 61
Bertabur Bonus, Kontingen Porprov XII dan Peparprov V Resmi di Lepas Wabup Kotabaru
Sanggar Arjurtana Pusaka Kotabaru Menampilkan Tarian Dayak di Acara Desa Muara Napu
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Koprasi Merah Putih Didesa Sebelimbingan
Kotabaru Raih Rekor MURI, Luncurkan Strategi HEBAT, dan Gelar Pelatihan Talenta Digital UMKM Secara Serentak

Berita Terkait

Kamis, 23 Oktober 2025 - 18:12 WITA

Kunjungan Dankodareal XIII Di Lanal Kotabaru Disambut Dengan Yel Yel Prajurit

Kamis, 23 Oktober 2025 - 12:29 WITA

Pemerintah Desa Baharu Utara Gelar Musrenbangdes Penetapan RKP 2026 dan DU RKP 2027

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:42 WITA

Dinas Perikanan Kotabaru Bersama DKP Provinsi Kalsel, Sosialisasikan Alat Tangkap JHD

Rabu, 22 Oktober 2025 - 10:40 WITA

Dorong Ekonomi Kreatif, Pemkab Kotabaru Gelar Festival Akrab 2025

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:53 WITA

DPD Golkar Kotabaru, Peringati HUT Golkar Ke 61

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:47 WITA

Bertabur Bonus, Kontingen Porprov XII dan Peparprov V Resmi di Lepas Wabup Kotabaru

Minggu, 19 Oktober 2025 - 21:49 WITA

Sanggar Arjurtana Pusaka Kotabaru Menampilkan Tarian Dayak di Acara Desa Muara Napu

Jumat, 17 Oktober 2025 - 20:24 WITA

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Koprasi Merah Putih Didesa Sebelimbingan

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Peringatan Hari Santri di Tanah Bumbu, Berlangsung Khidmat

Kamis, 23 Okt 2025 - 12:48 WITA