Disperindag Kotabaru dan Provinsi Kalsel Berkaloborasi Melaksanakan Pasar Murah

Selasa, 26 September 2023 - 17:59 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, KOTABARU – Warga berbondong-bondong mendatangi Pasar Limbur Raya Kotabaru dan antre untuk mendapatkan barang murah dimomen Pasar Murah yang digelar Disperindag Kotabaru dan Ptovinsi Kalsel

Kepala Disperindag kotabaru melalui Tim TPID, Ari Mardani mengatakan, kegiatan ini berkaloborasi antara pemkab kotabaru dengan provinsi kalsel. Pasar murah digelar dari 24 hingga 26 september tahun 2023 selama tiga hari, betempat di halaman pasar limbur raya kotabaru, Selasa (26/9/23)

” Pasar murah tersebut menjual kebutuhan pokok masyarakat seperti beras,gula tepung terigu, minyak goreng, telur, daging ,sayur mayur dan gas elpiji dan diikuti dimeriahkan kehadiran pelaku UMKM lokal,” Katanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) melaksankan pasar murah setiap bulanya untuk memenuhi kebutuhan masyarakat yang terdapampak pada inplasi daerah khusunya di kabupaten kotabaru.

” Jadi untuk kabupaten kotabaru tim TPID selalu melaksanakan dalam satu bulan ada kegiatan baik dikecamatan dan kabupaten kota sebanyak 4 kali dan untuk dari TPID provinsi secara berkaloborsi kita melaksanakan pasar murah dipasar limbur kotabaru utuk setiap bulanya dalam satu kali ,” Jelasnya.

Harapannya, harga dapat ditekan dan tidak melonjak dan terjangkau bagi masyarakat. (ebt)

Berita Terkait

Ketua Komisi II DPRD Kotabaru Apresiasi Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026
Pemkab Kotabaru Gelar Sholat Hajat dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026
Cuaca Buruk dan BBM Habis, Nelayan Kotabaru Bertahan Terombang Ambing Dua Hari di Laut
AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST
Momentum Natal 2025, Lapas Kotabaru Berikan Remisi kepada Tujuh Warga Binaan
Polres Kotabaru Sampaikan Capaian Kinerja Akhir Tahun 2025, Ini Datanya
Polres Kotabaru Gelar Bakti Sosial Layani Jamaah Pengajian 5 Rajab di Rest Area Stagen
Andi Rudi Teken Nota Kesepahaman Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru hingga Perbaikan Jalan Banjarbaru-Mantewe

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:17 WITA

Ketua Komisi II DPRD Kotabaru Apresiasi Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:07 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Sholat Hajat dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WITA

Cuaca Buruk dan BBM Habis, Nelayan Kotabaru Bertahan Terombang Ambing Dua Hari di Laut

Selasa, 30 Desember 2025 - 17:47 WITA

AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST

Senin, 29 Desember 2025 - 15:48 WITA

Polres Kotabaru Sampaikan Capaian Kinerja Akhir Tahun 2025, Ini Datanya

Kamis, 25 Desember 2025 - 19:36 WITA

Polres Kotabaru Gelar Bakti Sosial Layani Jamaah Pengajian 5 Rajab di Rest Area Stagen

Kamis, 25 Desember 2025 - 11:04 WITA

Andi Rudi Teken Nota Kesepahaman Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru hingga Perbaikan Jalan Banjarbaru-Mantewe

Rabu, 24 Desember 2025 - 20:04 WITA

Melalui Natal, GKE Kotabaru Ajak Jemaat Hidup Rukun dan Penuh Kasih

Berita Terbaru

Kotabaru

AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST

Selasa, 30 Des 2025 - 17:47 WITA