Sudah Dua Hari, Mahasiswa Politeknik Kotabaru Pantau Lalu Lintas di Tiga Titik

Rabu, 15 Februari 2023 - 18:59 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, KOTABARU – Sudah dua hari belakangan, Mahasiswa Politeknik Kotabaru melakukan pemantauan dan perhitungan lalu lintas di tiga titik lampu merah di kabupaten Kotabaru.

Tiga titik itu yaitu Jalan Veteran, Jalan Putri ciptasari dan terakhir di jalan Ponegoro berlangsung selama tiga hari.

Dari hasil pantauan di lapangan salah seorang perwakilan mahasiswa teknik sipil Politeknik Kotabaru, Rima Kartika Sari bersama rekan setimnya terus melalukan perhitungan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rima mengatakan, dari program pemerintah untuk mengetahui data harian jumlah kapasitas semua jenis kendaraan. Misalnya saja roda empat, roda dua, beca dan lainnya dari dari pukul 06.00 pagi hingga 18.00 Wita melalui jalan yang ada.

” Jadi misalnya melebihi batas minimumnya maka perlu dievaluasi oleh pemerintah daerah. Hasilnya nanti, apakah ada yang perlu penanganan atau ditindaklanjuti seperti apa dan apa bila masih berjalan standar mungkin tetap saja seperti itu,” ujarnya.

Kegiatan Pemantauan dijalan ini dibawah konsultan perencana Banjarmasin kemudian nanti konsultan perencana tersebut melaporkan hasil pantauan mereka dilapangan kepada Dinas perhubungan Kotabaru.

” Besok, hari terakhir kita pantau,” pungkasnya. (ebt)

Berita Terkait

Kantor Imigrasi Batulicin Bersama TIMPORA Kotabaru, Gelar Operasi Gabungan di PT SILO
Pemerintah Desa Baharu Utara Lantik PAW Anggota BPD
PKB Kotabaru Menggelar MUSANCAB Sekabupaten Kotabaru, Segini Target Kursi di 2029
Kantor Imigrasi Batulicin Gelar Rapat Koordinasi TIM PORA Kabupaten Kotabaru 2025
Danlanal Kotabaru Hadiri Kegiatan Vicon Program Ketahanan Pangan TNI AL Tahun 2025
Festival Akrab 2025 Resmi Ditutup, Wakil Bupati Kotabaru: Ekonomi Kreatif Adalah Masa Depan Daerah
Disparpora Kotabaru Resmi Buka Kejuaraan Bulutangkis STKIP PB Cup Competition 2025
Pemkab Kotabaru Hadiri Peresmian Gedung Olahraga Lanal Kotabaru oleh Dankodaeral XIII

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 12:38 WITA

Kantor Imigrasi Batulicin Bersama TIMPORA Kotabaru, Gelar Operasi Gabungan di PT SILO

Kamis, 30 Oktober 2025 - 18:26 WITA

Pemerintah Desa Baharu Utara Lantik PAW Anggota BPD

Rabu, 29 Oktober 2025 - 21:54 WITA

Kantor Imigrasi Batulicin Gelar Rapat Koordinasi TIM PORA Kabupaten Kotabaru 2025

Rabu, 29 Oktober 2025 - 20:44 WITA

Danlanal Kotabaru Hadiri Kegiatan Vicon Program Ketahanan Pangan TNI AL Tahun 2025

Minggu, 26 Oktober 2025 - 09:28 WITA

Festival Akrab 2025 Resmi Ditutup, Wakil Bupati Kotabaru: Ekonomi Kreatif Adalah Masa Depan Daerah

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 19:37 WITA

Disparpora Kotabaru Resmi Buka Kejuaraan Bulutangkis STKIP PB Cup Competition 2025

Jumat, 24 Oktober 2025 - 15:29 WITA

Pemkab Kotabaru Hadiri Peresmian Gedung Olahraga Lanal Kotabaru oleh Dankodaeral XIII

Kamis, 23 Oktober 2025 - 18:12 WITA

Kunjungan Dankodareal XIII Di Lanal Kotabaru Disambut Dengan Yel Yel Prajurit

Berita Terbaru

Kotabaru

Pemerintah Desa Baharu Utara Lantik PAW Anggota BPD

Kamis, 30 Okt 2025 - 18:26 WITA